Wednesday, November 16, 2011

MENGATASI FLASHDISK RUSAK YANG MINTA DI FORMAT

Pernahkah kalian saat mencolok flashdisk ke komputer muncul sebuah kotak dialog seperti ini


begitu cek propertiesnya
RAW disk partition
keterangan file system bisa juga fat32
haha
begitulah, memang menyebalkan, apalagi ada data penting di flash disk anda.
tenang saja, ada beberapa tips agar data anda selamat. caranya cukup mudah, jalankan CD live linux(saya memakai ubuntu),  Caranya Bisa dilihat disini
dan....tada…
flash disk anda terbuka dan siap membackup data anda..
sederhana bukan,ada cara lain
yaitu dengan check disk flash disk anda, tetapi dengan syarat scan pada saat booting windows
mungkin ada banyak cara lain boleh donk di share
hehehehe

0 comments:

Post a Comment

Silakan Berkomentar sesuka Hati Anda Demi Kelancaran Kami Membangun Blog Ini.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

BERJALAN MENDAKI GUNUNG EVEREST, TERTATIH BERJALAN DI GURUN SAHARA, BERLAYAR MENYEBRANGI LAUTAN HINDIA,HANYA UNTUK MELIHAT RESTANA'S BLOG