Tuesday, December 6, 2011

CARA MENGHAPUS HISTORY PENCARIAN WEB, E-MAIL PADA MOZILLA FIREFOX

Jika kita merupakan pengguna komputer nonpribadi pastinya kita tidak mau jika histori pencarian google, sugesti e-mail, pengingat password kita diketahui orang lain bukan?  berikut saya akan memberikan tips cara menghapusnya.


1. klik Tools
2. pilih "Clear Recent History"

3. jika sudah dipilih beri centang pada "Form & Search History, Cookies, Cache" jangan lupa memilih "Everything" pada Time range to clear




Hal ini membutuhkan waktu, silahkan anda tunggu beberapa detik, ketika proses selesai mozilla firefox yang anda pakai tidak lagi menyimpan riwayat pencarian, email dan password anda yang lama, selamat mencoba!

3 comments:

  1. siap laksanakan ndan

    ReplyDelete
  2. Gan saya udah coba tapi kok gak bisa , From & Search history'nya gak bisa di (CEKLIS)

    ReplyDelete

Silakan Berkomentar sesuka Hati Anda Demi Kelancaran Kami Membangun Blog Ini.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

BERJALAN MENDAKI GUNUNG EVEREST, TERTATIH BERJALAN DI GURUN SAHARA, BERLAYAR MENYEBRANGI LAUTAN HINDIA,HANYA UNTUK MELIHAT RESTANA'S BLOG